Instruktur Komputer di Sekolah (BCEP)

Kualifikasi Umum :
  • Pendidikan minimal lulus D3 atau kuliah S1 Semester Terakhir / Sedang Skripsi.
  • Mempunyai pengalaman sebagai pengajar.
  • Mampu berkomunikasi dengan baik.
  • Mempunyai kemampuan self learning yang baik.
Kualifikasi Khusus Bidang Keahlian :

  • Menguasai software Microsoft Office dengan sangat baik.
  • Mampu menggunakan seluruh fasilitas internet dengan baik.
  • Menguasai salah satu / lebih software : Dreamweaver / Corel Draw / Adobe Photoshop / Macromedia Flash / C++ / Microsoft Access / Visual Basic / MYOB / ASP / Microsoft Publisher.

Aplikasi lamaran dapat dikirimkan melalui dua cara, sebagai berikut :
  • Melalui Email. Baca ketentuan tersebut di atas dan download template Aplikasi Lamaran di http://www.binuscenter.com/recruitment , dan kirimkan ke alamat email recruitment@binuscenter.com. Cara penulisan file yang dikirimkan : nama-kodepeminatan-kode penempatan, contoh : Budi-D-KG. Kode: Jakarta dan sekitarnya – Syahdan/Kemanggisan (SY), Kedoya (KD), Grogol (GR), Kelapa Gading (KG), Bintaro (BR), Pondok Gede (PG), Depok (DP), Serpong (BSD), Raden Saleh/Salemba (RS) dan Luar Jakarta – Padang (PD), Medan (MD), Denpasar (TU), Palembang (PB), dan Semarang (SM), Bandung (BD).
  • Melalui Pos, dengan mencantumkan nama-kode peminatan-kode penempatan di kiri atas amplop, kirimkan Surat Lamaran dan CV (Template CV dapat didownload sesuai link tersebut di atas) ke alamat :
  • BINUS CENTER HEAD OFFICE
    Jl. KH Syahdan No. 20
    Kemanggisan – Palmerah
    Jakarta – 11480


    Lamaran diterima paling lambat tanggal 29 Desember 2007

    0 komentar:

    Posting Komentar