Instruktur Networking (N)

Kualifikasi Umum : Pendidikan minimal lulus D3 atau kuliah S1 Semester Terakhir / Sedang Skripsi.Mempunyai pengalaman sebagai pengajar.Mampu berkomunikasi dengan baik.Mempunyai kemampuan self learning yang baik. Kualifikasi Khusus Bidang Keahlian :Memiliki pengetahuan dan keahlian di bidang konsep dan perancangan jaringan.Memiliki pengalaman dalam pembangunan jaringan komputer dan internet.Menguasai salah satu / lebih sistem operasi : Windows / Linux. Aplikasi lamaran dapat dikirimkan melalui dua...